Seorang petani memanen 2016 apel. Dia ingin mengemasnya ke dalam kotak dengan jumlah kotak sebanyak mungkin, tidak harus mengemas semua apel, dengan setiap kotak berisi sejumlah apel. Kotak kedua harus 10 lebih banyak dari yang pertama, kotak ketiga 10 lebih banyak dari yang kedua dan seterusnya. Berapa banyak apel paling sedikit yang tersisa yang tidak terkemas ke dalam kotak?
Jawaban:
96
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Sn<2016
n/2(2a+(n-1)b)<2016
sebanyak mungkin, jadi a= 1.
n/2(2+(n-1)10))< 2016
n(10n-8)< 4032
10n²-8n< 4032
coba n= 20:
= 3840
nah, ini maksimalnya, saat n= 20:
maka:
= 20/2(2(1)+(20-1)10))
= 10(2+190)
= 10(192)
= 1920
Sisa= 2016 - 1920
= 96
[answer.2.content]