Ahmad menabung di Bank sebesar Rp. 2.500.000,00 dengan suku bunga tunggal 6% per tahun, Setelah 1,5 Tahun jumlah tabungan Ahmad adalah ... A Rp. 2.25.000,00B Rp. 2.650.000,00C Rp. 2.725.000,00D Rp. 2.700.000,00
Jawaban:
Rp. 2.725.000,00
Penjelasan dengan langkah-langkah:
6% = 0,06
0,06 × 2.500.000 = 150.000
1,5 tahun = 1 tahun 6 bulan
berarti 150.000 + 75.000 = 225.000
total tabungan = 2.500.000 + 225.000 = 2.725.000
[answer.2.content]